Teknik Mesin
Deskripsi
Dosen
Kompetensi Unggulan
Lulusan S1 Teknik Mesin UCS, difokuskan untuk memiliki kompetensi dalam merancang dan merangkai berbagai mesin untuk menjadi kesatuan mesin industri, memelihara mesin atau sistem mekanik, memastikan efisiensi proses produksi dan kualitas hasil produksi. Mereka menguasai prinsip mekanika, termodinamika, material, dan sistem MEP (Mechanical, Electrical, Plumbing) yang digunakan di berbagai industri.
Sektor Lapangan Kerja:
Manufacture, Pertambangan, Perkebunan, Otomotif, Sektor Energi, Industri Alat Berat, dll
Prospek Karir:
- Mechanical Engineer
- Maintenance Engineer
Dosen Teknik Mesin
No data was found
Kompetensi Unggulan
No data was found